Sunday, January 11, 2026
Jurnal Jateng DIY
  • Media Berita Jawa Tengah – Yogyakarta
  • Berita
  • Politik
  • Bisnis
  • Budaya
  • Gaya hidup
  • Sosial
  • Pendidikan
  • Kesehatan
No Result
View All Result
  • Media Berita Jawa Tengah – Yogyakarta
  • Berita
  • Politik
  • Bisnis
  • Budaya
  • Gaya hidup
  • Sosial
  • Pendidikan
  • Kesehatan
No Result
View All Result
Jurnal Jateng DIY
Home Berita
BUPATI SLEMAN SERAHKAN 258 SK PERPANJANGAN MASA JABATAN BPKal

BUPATI SLEMAN SERAHKAN 258 SK PERPANJANGAN MASA JABATAN BPKal

Admin by Admin
July 1, 2024
in Berita, Sosial
A A
0
6
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

 

Jurnaljatengdiynews,com, SLEMAN – Pemerintahan Kabupaten Sleman mengukuhkan 258 Badan Permusyawaratan Kalurahan (BPKal) yang diselenggarakan di Pendopo Parasamya pada Sabtu (29/6). Pada kesempatan tersebut Bupati Sleman, Kustini Sri Purnomo mengukuhkan dan menyerahkan secara langsung Surat Keputusan terkait perpanjangan masa jabatan BPKal menjadi 2 tahun

Pengukuhan dan Penyerahan Keputusan Bupati merupakan tindak lanjut dari ditetapkannya Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2024 tentang Perubahan Kedua atas UU No.6 Tahun 2014 tentang Desa, yang Menyatakan secara resmi masa jabatan Lurah diperpanjang dari 6 tahun menjadi 8 tahun.

Dengan perpanjangan masa jabatan BPKal ini, Bupati berharap anggota BPKal dapat memperkuat perannya dalam menampung dan menyalurkan aspirasi masyarakat serta mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik di tingkat kalurahan.

“Berkenaan dengan hal ini saya harap perpanjangan masa jabatan ini anggota BPKal dapat memperkuat perannya dalam menampung dan menyalurkan aspirasi masyarakat serta mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik di tingkat kalurahan,”ujar Bupati.

Berita Terkait

Paguyuban Haji Kudus Angkatan 2022 Pererat Ukhuwah dan Tebar Amal Sholeh Produktif

PERTEMUAN BULANAN & ARISAN PP POLRI CABANG KUDUS BERSAMA DIAN KEMALA BERLANGSUNG KHIDMAT DAN PENUH KEBERSAMAAN

Load More

Bupati, Kustini menghimbau anggota BPKal berperan untuk mendukung program Sleman dalam upaya pengentasan kemiskinan dan percepatan penurunan stunting di wilayahnya. Selain itu, Bupati menghimbau anggota BPKal dapat menjalin koordinasi dan bersinergi dengan perangkat kalurahan serta Lembaga Kemasyarakatan Kalurahan sehingga terjalin hubungan kerja yang harmonis dalam mewujudkan keberhasilan pembangunan kalurahan.

“Dalam Pelaksanaan tugas BPKal harus diiringi dengan integritas dan profesionalisme agar kegiatan pembangunan kalurahan dapat terlaksana
dengan baik. Tugas ini tidak ringan, namun dengan niat tulus dan kerja keras saya yakin kita dapat membawa perubahan positif bagi Kabupaten Sleman,” ujar Bupati.

Dalam pemaksimalan kinerja, Bupati berpesan agar Panewu ikut mendampingi dan mengawal program-program pembangunan di kalurahan agar lebih terarah pelaksanaannya serta dapat mengawal keselarasan antara program-program pembangunan dan bertanggungjawab penuh dalam memberikan manfaat kepada seluruh lapisan masyarakat. ( Joko Suwanto )

Previous Post

Perhelatan Pernikahan Agung Di Aula Taman Krida GOR Kudus “Toto Agung”  Karya Antok Salon

Next Post

Peringati Hari Bhayangkara ke-78, Polsek Salam Mengajak Warga Bersholawat Nabi.

RelatedPosts

Paguyuban Haji Kudus Angkatan 2022 Pererat Ukhuwah dan Tebar Amal Sholeh Produktif
Agama

Paguyuban Haji Kudus Angkatan 2022 Pererat Ukhuwah dan Tebar Amal Sholeh Produktif

January 11, 2026
PERTEMUAN BULANAN & ARISAN PP POLRI CABANG KUDUS BERSAMA DIAN KEMALA BERLANGSUNG KHIDMAT DAN PENUH KEBERSAMAAN
Berita

PERTEMUAN BULANAN & ARISAN PP POLRI CABANG KUDUS BERSAMA DIAN KEMALA BERLANGSUNG KHIDMAT DAN PENUH KEBERSAMAAN

January 10, 2026
Ngopi Pagi di Tengah Hutan Jati, Diskusi Kemandirian Ekonomi Bersama Petani Lokal Desa Pengkolrejo, Jati Blora
Berita

Ngopi Pagi di Tengah Hutan Jati, Diskusi Kemandirian Ekonomi Bersama Petani Lokal Desa Pengkolrejo, Jati Blora

January 9, 2026
PP POLRI Kudus Gelar Tanding Plank Spektakuler, Satukan Semangat Disiplin dan Kepedulian Sosial
Berita

PP POLRI Kudus Gelar Tanding Plank Spektakuler, Satukan Semangat Disiplin dan Kepedulian Sosial

January 7, 2026
Syukur di Tengah Kebun Pisang, Gubug Sederhana, Rasa Bahagia yang Luar Biasa
Berita

Syukur di Tengah Kebun Pisang, Gubug Sederhana, Rasa Bahagia yang Luar Biasa

January 5, 2026
Ketua Umum P2RPTI Buka MUKERNAS, Dorong Optimalisasi DBHCHT untuk Kesejahteraan Rakyat dan Ketahanan Pangan
Berita

Ketua Umum P2RPTI Buka MUKERNAS, Dorong Optimalisasi DBHCHT untuk Kesejahteraan Rakyat dan Ketahanan Pangan

December 31, 2025
Next Post
Peringati Hari Bhayangkara ke-78, Polsek Salam Mengajak Warga Bersholawat Nabi.

Peringati Hari Bhayangkara ke-78, Polsek Salam Mengajak Warga Bersholawat Nabi.

RECOMMENDED NEWS

Mahasiswa UIN Kudus Kunjungi Kebun Literasi “Banana Garden” Kudus, Kagumi Program Wakaf Produktif Nabung Ayam Kampung

Mahasiswa UIN Kudus Kunjungi Kebun Literasi “Banana Garden” Kudus, Kagumi Program Wakaf Produktif Nabung Ayam Kampung

1 month ago
Sarasehan Pertanian Kudus: Gong Jinagong Ngopi Bareng, Menabur Gagasan Menuai Ketahanan Pangan

Sarasehan Pertanian Kudus: Gong Jinagong Ngopi Bareng, Menabur Gagasan Menuai Ketahanan Pangan

7 months ago
Reuni Akbar Alumni PGAN Angkatan 88 di Aula Jenang Kudus Karomah

Reuni Akbar Alumni PGAN Angkatan 88 di Aula Jenang Kudus Karomah

2 years ago
FKBN Mulai Dikenalkan di Kalangan Pendidikan, SMK Lemuria Kudus Jadi Titik Awal

FKBN Mulai Dikenalkan di Kalangan Pendidikan, SMK Lemuria Kudus Jadi Titik Awal

11 months ago

FOLLOW US

BROWSE BY CATEGORIES

  • Agama
  • Berita
  • Bisnis
  • Budaya
  • Ekonomi
  • Gaya hidup
  • Hiburan
  • Informasi
  • Kajian pertanian ekosistem
  • Keamanan
  • Kebersihan
  • Kesehatan
  • Kuliner
  • Olahraga
  • Opini
  • Pariwisata
  • Pembangunan
  • Pemberdayaan
  • Pendidikan
  • Pertanian
  • Politik
  • Sosial
  • Teknologi dan Sains
  • Uncategorized

BROWSE BY TOPICS

3 April 2024 anak yatim dhuafa bahan pokok batik Bupati Sleman debat Cawapres Dedeh K. Ekosistem Bisnis Lokal fakir miskin Forkom UMKM Sleman gotong royong HIPMI Peduli Sleman Indonesia Emas 2045 inspirasi Joko Suwanto Kabupaten Sleman. kebutuhan kepedulian sosial kerja keras Kerjasama Strategis Kesejahteraan Masyarakat kolaborasi Kustini Sri Purnomo masyarakat paket sembako pembangunan berkelanjutan Pemberdayaan UMKM Pendidikan Pendidikan Politik peran kader permintaan tinggi Pertumbuhan Ekonomi Inklusif podium Polres Magelang Kota Putra Agil Pamungkas Rumah Dinas Bupati Sleman S. Suseno sambutan silaturahmi sinergi sleman Sosial spanduk tanggung jawab sosial wanita berhijab
Jurnal Jateng DIY

Follow us on social media:

Recent News

  • Paguyuban Haji Kudus Angkatan 2022 Pererat Ukhuwah dan Tebar Amal Sholeh Produktif
  • PERTEMUAN BULANAN & ARISAN PP POLRI CABANG KUDUS BERSAMA DIAN KEMALA BERLANGSUNG KHIDMAT DAN PENUH KEBERSAMAAN
  • Ngopi Pagi di Tengah Hutan Jati, Diskusi Kemandirian Ekonomi Bersama Petani Lokal Desa Pengkolrejo, Jati Blora

Category

Recent News

Paguyuban Haji Kudus Angkatan 2022 Pererat Ukhuwah dan Tebar Amal Sholeh Produktif

Paguyuban Haji Kudus Angkatan 2022 Pererat Ukhuwah dan Tebar Amal Sholeh Produktif

January 11, 2026
PERTEMUAN BULANAN & ARISAN PP POLRI CABANG KUDUS BERSAMA DIAN KEMALA BERLANGSUNG KHIDMAT DAN PENUH KEBERSAMAAN

PERTEMUAN BULANAN & ARISAN PP POLRI CABANG KUDUS BERSAMA DIAN KEMALA BERLANGSUNG KHIDMAT DAN PENUH KEBERSAMAAN

January 10, 2026
  • Media Berita Jawa Tengah – Yogyakarta
  • Berita
  • Informasi

© 2024 Jurnal Jateng DIY - All right reserved

No Result
View All Result
  • Home
  • Kategori Berita
    • Politik
    • Berita
    • Bisnis
    • Budaya
    • Olahraga
    • Gaya hidup
    • Sosial

© 2024 Jurnal Jateng DIY - All right reserved