Saturday, July 26, 2025
Jurnal Jateng DIY
  • Media Berita Jawa Tengah – Yogyakarta
  • Berita
  • Politik
  • Bisnis
  • Budaya
  • Gaya hidup
  • Sosial
  • Pendidikan
  • Kesehatan
No Result
View All Result
  • Media Berita Jawa Tengah – Yogyakarta
  • Berita
  • Politik
  • Bisnis
  • Budaya
  • Gaya hidup
  • Sosial
  • Pendidikan
  • Kesehatan
No Result
View All Result
Jurnal Jateng DIY
Home Uncategorized

Bupati Sleman Buka War Takjil Ramadhan Sinduadi

Admin by Admin
March 1, 2025
in Uncategorized
A A
0
4
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

 

Jurnaljatengdiynews. Com Sleman – Bupati Sleman, Harda Kiswaya membuka pasar takjil bertajuk “War Takjil Ramadhan Sinduadi” yang diinisasi Forkom UMKM Kalurahan Sinduadi pada Sabtu, (1/3) di Halaman Apartemen Taman Melati Sinduadi. Pada kesempatan tersebut, Harda juga sekaligus meninjau stan UMKM yang menjajakan berbagai macam takjil.

Harda menyampaikan momen Ramadhan selalu identik dengan ragam takjil sebagai
makanan pembuka usai melakukan ibadah puasa satu hari penuh. Tradisi ini menjadi kesempatan baik bagi UMKM khususnya yang bergerak di bidang kuliner untuk
memasarkan produk-produknya.

“Saya harap atmosfer Ramadhan
ini dapat memberi berkah baik bagi UMKM selaku produsen sekaligus memudahkan masyarakat selaku konsumen untuk
mendapatkan kebutuhan selama bulan Ranadhan,” ujar Harda

Lebih lanjut, Harda mengatakan acara war takjil ini sangat relevan dalam memperkuat ekosistem bisnis lokal serta memajukan unit usaha mikro masyarakat.

Berita Terkait

Pelatihan Guide Profesional: Sinergi FKBN, HPI Kudus, dan PT Ligasartika Berkah Wisata Ciptakan SDM Pariwisata Tangguh

Pelatihan Guide Profesional: Sinergi FKBN, HPI Kudus, dan PT Ligasartika Berkah Wisata Ciptakan SDM Pariwisata Tangguh

Load More

“Mari kita jadikan momentum ini sebagai ajang sinergi dan kolaborasi yang lebih kuat untuk mendukung kebangkitan UMKM di Sleman,” pungkas Harda

Sementara itu, Lurah Sinduadi, Senen Haryanto melaporkan tujuan acara ini tentu selain memanfaatkan momentum Ramadhan juga menjadi sarana meningkatkan pendapatan pelaku UMKM di Sinduadi. Jumlah UMKM di Sinduadi yakni 1150 pelaku UMKM yang dimana apabila dapat disinergikan melalui acara seperti ini dapat menciptakan iklim ekonomi Sinduadi lebih hidup dan semarak serta diharapkan menjadi embrio kegiatan-kegiatan selanjutnya yang lebih ‘greget’.

“Penyelenggaraan War Takjil Sinduadi ini dilaksanakan mulai 1 Maret sampai 23 Maret. Semoga dapat berjalan lancar barokah dan semua merasakan dampak positifnya sekaligus menggerakan perekonomian di Sinduadi,” kata Senen

Selain itu, Senen menyampaikan lokasi digelarnya acara ini juga memanfaatkan lahan parkir kosong yang dikelola BumKal Sinduadi dan RSUP Sardjito agar dapat lebih bermanfaat karena digunakan untuk kegiatan ekonomi. ( Joko Suwanto)

Previous Post

Bupati Kudus dan Bupati Pati Sukses Melaksanakan Retreat di Magelang

Next Post

PEMKAB SLEMAN GELAR UPACARA BENDERA HARI PENEGAKAN KEDAULATAN NEGARA, HUT SATPOL PP DAN HUT DAMKAR

RelatedPosts

Pelatihan Guide Profesional: Sinergi FKBN, HPI Kudus, dan PT Ligasartika Berkah Wisata Ciptakan SDM Pariwisata Tangguh
Uncategorized

Pelatihan Guide Profesional: Sinergi FKBN, HPI Kudus, dan PT Ligasartika Berkah Wisata Ciptakan SDM Pariwisata Tangguh

July 24, 2025
Pelatihan Guide Profesional: Sinergi FKBN, HPI Kudus, dan PT Ligasartika Berkah Wisata Ciptakan SDM Pariwisata Tangguh
Uncategorized

Pelatihan Guide Profesional: Sinergi FKBN, HPI Kudus, dan PT Ligasartika Berkah Wisata Ciptakan SDM Pariwisata Tangguh

July 23, 2025
Pelatihan Akbar Petani Hebat, Mencetak Kader Petani Kaya, Negara Jaya Lewat Ekosistem Pertanian Terpadu
Uncategorized

Pelatihan Akbar Petani Hebat, Mencetak Kader Petani Kaya, Negara Jaya Lewat Ekosistem Pertanian Terpadu

June 18, 2025
Geliat Pertanian Terpadu, Ecosystem Zero Cost oleh CSJ Peduli & Pondok Tahfidz Cahaya Semesta Salam
Uncategorized

Geliat Pertanian Terpadu, Ecosystem Zero Cost oleh CSJ Peduli & Pondok Tahfidz Cahaya Semesta Salam

May 16, 2025
Pemkab Sleman Gelar Operasi Katarak Gratis Dalam Rangka Hari Jadi ke 109 Kabupaten Sleman
Uncategorized

Pemkab Sleman Gelar Operasi Katarak Gratis Dalam Rangka Hari Jadi ke 109 Kabupaten Sleman

May 11, 2025
Sukoharjo Genjot Swasembada Pangan Nasional Lewat Peningkatan Produktivitas dan Peran Petani Milenial
Uncategorized

Sukoharjo Genjot Swasembada Pangan Nasional Lewat Peningkatan Produktivitas dan Peran Petani Milenial

May 11, 2025
Next Post
PEMKAB SLEMAN GELAR UPACARA BENDERA HARI PENEGAKAN KEDAULATAN NEGARA, HUT SATPOL PP DAN HUT DAMKAR

PEMKAB SLEMAN GELAR UPACARA BENDERA HARI PENEGAKAN KEDAULATAN NEGARA, HUT SATPOL PP DAN HUT DAMKAR

RECOMMENDED NEWS

Hadiri Pekan Olahraga Hari Jadi KONI DIY ke 57, Wabup Sleman Ingatkan Pentingnya Jaga Solidaritas Untuk Memajukan Olahraga DIY

Hadiri Pekan Olahraga Hari Jadi KONI DIY ke 57, Wabup Sleman Ingatkan Pentingnya Jaga Solidaritas Untuk Memajukan Olahraga DIY

1 year ago
JCI Borobudur Melakukan Pembinaan dan Permberdayaan Ekonomi Warga Lapas Sleman

JCI Borobudur Melakukan Pembinaan dan Permberdayaan Ekonomi Warga Lapas Sleman

2 months ago
Puskopontren Resmi Mulai Pembangunan Rumah Makan Bergizi di Tiga Titik Jepara

Puskopontren Resmi Mulai Pembangunan Rumah Makan Bergizi di Tiga Titik Jepara

2 months ago
UKM PENA UYR Rembang Siap Gelar Lomba Menulis Esai dan Pelatihan Jurnalistik di Bulan Kebangkitan Nasional

UKM PENA UYR Rembang Siap Gelar Lomba Menulis Esai dan Pelatihan Jurnalistik di Bulan Kebangkitan Nasional

1 year ago

FOLLOW US

BROWSE BY CATEGORIES

  • Agama
  • Berita
  • Bisnis
  • Budaya
  • Ekonomi
  • Gaya hidup
  • Hiburan
  • Informasi
  • Kajian pertanian ekosistem
  • Keamanan
  • Kebersihan
  • Kesehatan
  • Kuliner
  • Olahraga
  • Opini
  • Pariwisata
  • Pembangunan
  • Pemberdayaan
  • Pendidikan
  • Pertanian
  • Politik
  • Sosial
  • Teknologi dan Sains
  • Uncategorized

BROWSE BY TOPICS

3 April 2024 anak yatim dhuafa bahan pokok batik Bupati Sleman debat Cawapres Dedeh K. Ekosistem Bisnis Lokal fakir miskin Forkom UMKM Sleman gotong royong HIPMI Peduli Sleman Indonesia Emas 2045 inspirasi Joko Suwanto Kabupaten Sleman. kebutuhan kepedulian sosial kerja keras Kerjasama Strategis Kesejahteraan Masyarakat kolaborasi Kustini Sri Purnomo masyarakat paket sembako pembangunan berkelanjutan Pemberdayaan UMKM Pendidikan Pendidikan Politik peran kader permintaan tinggi Pertumbuhan Ekonomi Inklusif podium Polres Magelang Kota Putra Agil Pamungkas Rumah Dinas Bupati Sleman S. Suseno sambutan silaturahmi sinergi sleman Sosial spanduk tanggung jawab sosial wanita berhijab
Jurnal Jateng DIY

Follow us on social media:

Recent News

  • PP POLRI CABANG KUDUS LATIH PERSIAPAN LOMBA HUT RI KE-80 SEBAGAI IKHTIAR SEHAT DALAM RIDHO-NYA
  • Doktor Carto Nuryanto, Renang sebagai Ikhtiar Sehat, Jalan Silaturahim, dan Cinta Lingkungan
  • Pelatihan Guide Profesional: Sinergi FKBN, HPI Kudus, dan PT Ligasartika Berkah Wisata Ciptakan SDM Pariwisata Tangguh

Category

Recent News

PP POLRI CABANG KUDUS LATIH PERSIAPAN LOMBA HUT RI KE-80 SEBAGAI IKHTIAR SEHAT DALAM RIDHO-NYA

PP POLRI CABANG KUDUS LATIH PERSIAPAN LOMBA HUT RI KE-80 SEBAGAI IKHTIAR SEHAT DALAM RIDHO-NYA

July 25, 2025
Doktor Carto Nuryanto, Renang sebagai Ikhtiar Sehat, Jalan Silaturahim, dan Cinta Lingkungan

Doktor Carto Nuryanto, Renang sebagai Ikhtiar Sehat, Jalan Silaturahim, dan Cinta Lingkungan

July 24, 2025
  • Media Berita Jawa Tengah – Yogyakarta
  • Berita
  • Informasi

© 2024 Jurnal Jateng DIY - All right reserved

No Result
View All Result
  • Home
  • Kategori Berita
    • Politik
    • Berita
    • Bisnis
    • Budaya
    • Olahraga
    • Gaya hidup
    • Sosial

© 2024 Jurnal Jateng DIY - All right reserved