Saturday, July 12, 2025
Jurnal Jateng DIY
  • Media Berita Jawa Tengah – Yogyakarta
  • Berita
  • Politik
  • Bisnis
  • Budaya
  • Gaya hidup
  • Sosial
  • Pendidikan
  • Kesehatan
No Result
View All Result
  • Media Berita Jawa Tengah – Yogyakarta
  • Berita
  • Politik
  • Bisnis
  • Budaya
  • Gaya hidup
  • Sosial
  • Pendidikan
  • Kesehatan
No Result
View All Result
Jurnal Jateng DIY
Home Berita

Perkuat Pemasaran Produk Lokal, Wabup Danang Lantik Pengurus Forkom UMKM Sleman

Admin by Admin
March 25, 2025
in Berita
A A
0
1
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

 

Jurnaljatengdiynews. Com- SLEMAN – Selasa (25/3), Wakil Bupati Sleman, Danang Maharsa melantik 35 Pengurus Forum Komunikasi UMKM Kabupaten Sleman di Pendopo Rumah Dinas Bupati. Pada kesempatan itu sekaligus dilaksanakan talkshow pemberdayaan UMKM menghadapi tantangan ekonomi global.

Wabup menyampaikan pelantikan pengurus Forum UMKM Sleman menjadi langkah untuk memperkuat sinergi dan kolaborasi antara pemerintah, pelaku usaha, serta berbagai pihak terkait dalam membangun ekosistem UMKM yang semakin maju dan berdaya saing.

“Kami berharap, dengan pengurus baru akan ada semangat baru dan inovasi baru yang akan dilakukan agar UMKM di Sleman dapat lebih maju dan lebih berkembang,” jelas Danang Maharsa.

Danang Maharsa mendorong pelaku UMKM Sleman untuk terus mengembangkan inovasi dalam menciptakan kreasi produk. Dengan begitu, ia harap pemasaran produk UMKM Sleman semakin berkembang dan meningkatkan pengembangan potensi lokal dan pertumbuhan ekonomi daerah.

Berita Terkait

Peringatan HUT ke-XXVI PP Polri Cabang Kudus, Semangat Juang Tak Pernah Padam

Ngopi Bareng Rembug Solusi Ekonomi Umat, Teknologi Ramah Lingkungan Jadi Ujung Tombak Pembangunan Desa Madani

Load More

“Dengan strategi pemasaran yang tepat diharapkan UMKM dapat lebih mudah bersaing dengan produk-produk lain. Saya mengharapkan pelaku UMKM di Sleman dapat saling bekerja sama serta menjalin kemitraan dengan pihak lain dalam memasarkan produknya,” tambah Danang.

Melalui pertemuan tersebut, Danang juga mengajak stakeholder yang hadir untuk bekerjasama dan menggandeng pelaku UMKM Sleman sebagai bentuk dukungan pengembangan produk Sleman. Hal ini dinilai Wabup menjadi modal besar bagi pelaku UMKM di Sleman untuk mengembangkan jejaring dan kerjasama dengan berbagai lembaga lainnya.

Ketua Forkom UMKM Sleman, Ardi menyampaikan harapan agar kesempatan ini dapat memperkuat UMKM yg ada di Sleman. Sejalan dengan Wabup, ia pun menggalakkan pemasaran produk UMKM Sleman melalui instansi dan stakeholder di Kabupaten Sleman. Hal ini diyakininya dapat menjadi langkah yang tepat untuk memperkenalkan dan memajukan UMKM Sleman.

“Untuk itu pasca lebaran kami akan silaturahmi ke setiap stakeholder, akademis, rumah sakit, hingga instansi terkait. Maka dari itu mohon berkenan agar kami bisa diterima bekerjasama membangun UMKM sleman dengan orientasi ‘Nglarisi UMKM Sleman’,” paparnya. ( Joko Suwanto)

Previous Post

Wabup Danang Serahkan LKPJ Tahun Anggaran 2024 kepada DPRD Sleman

Next Post

Kunjungan Silaturahim dan Sosialisasi Program Ketahanan Pangan di Desa Ngasinan, Sukoharjo

RelatedPosts

Peringatan HUT ke-XXVI PP Polri Cabang Kudus, Semangat Juang Tak Pernah Padam
Berita

Peringatan HUT ke-XXVI PP Polri Cabang Kudus, Semangat Juang Tak Pernah Padam

July 10, 2025
Ngopi Bareng Rembug Solusi Ekonomi Umat, Teknologi Ramah Lingkungan Jadi Ujung Tombak Pembangunan Desa Madani
Berita

Ngopi Bareng Rembug Solusi Ekonomi Umat, Teknologi Ramah Lingkungan Jadi Ujung Tombak Pembangunan Desa Madani

July 6, 2025
BERITA INSPIRATIF, NABUNG AYAM UNTUK BEASISWA YATIM
Berita

BERITA INSPIRATIF, NABUNG AYAM UNTUK BEASISWA YATIM

July 4, 2025
Jepara Bicara! Talkshow Obsesi Angkat Peran Masyarakat Jaga Lingkungan
Berita

Jepara Bicara! Talkshow Obsesi Angkat Peran Masyarakat Jaga Lingkungan

July 3, 2025
Petani Ranting Muhammadiyah Salamkanci Semangat Kembangkan Kiyambang Usai Ikuti Temu Tani Muhammadiyah
Berita

Petani Ranting Muhammadiyah Salamkanci Semangat Kembangkan Kiyambang Usai Ikuti Temu Tani Muhammadiyah

July 1, 2025
Sarasehan Pertanian Kudus: Gong Jinagong Ngopi Bareng, Menabur Gagasan Menuai Ketahanan Pangan
Berita

Sarasehan Pertanian Kudus: Gong Jinagong Ngopi Bareng, Menabur Gagasan Menuai Ketahanan Pangan

June 30, 2025
Next Post
Kunjungan Silaturahim dan Sosialisasi Program Ketahanan Pangan di Desa Ngasinan, Sukoharjo

Kunjungan Silaturahim dan Sosialisasi Program Ketahanan Pangan di Desa Ngasinan, Sukoharjo

RECOMMENDED NEWS

Sosialisasi Pengumpulan Dana dan Barang di Banjarnegara: Memperkuat Fondasi Kesejahteraan Sosial

Sosialisasi Pengumpulan Dana dan Barang di Banjarnegara: Memperkuat Fondasi Kesejahteraan Sosial

1 year ago
Panen Pisang Kepok Tanjung di Badongan, Ustadz Noeryoso Tetap Semangat Meski Hasil Menurun

Panen Pisang Kepok Tanjung di Badongan, Ustadz Noeryoso Tetap Semangat Meski Hasil Menurun

3 months ago
Tinjau Kerusakan Jembatan Padasan, Kustini Sebut Akan Segera Diperbaiki

Tinjau Kerusakan Jembatan Padasan, Kustini Sebut Akan Segera Diperbaiki

11 months ago
Jammah Mushola Misbah dan Nurholis dilibatkan dalam Pemberdayaan Ekonomi Syariah melalui Budidaya Ayam Kampung

Jammah Mushola Misbah dan Nurholis dilibatkan dalam Pemberdayaan Ekonomi Syariah melalui Budidaya Ayam Kampung

12 months ago

FOLLOW US

BROWSE BY CATEGORIES

  • Agama
  • Berita
  • Bisnis
  • Budaya
  • Ekonomi
  • Gaya hidup
  • Hiburan
  • Informasi
  • Kajian pertanian ekosistem
  • Keamanan
  • Kebersihan
  • Kesehatan
  • Kuliner
  • Olahraga
  • Opini
  • Pariwisata
  • Pembangunan
  • Pemberdayaan
  • Pendidikan
  • Pertanian
  • Politik
  • Sosial
  • Teknologi dan Sains
  • Uncategorized

BROWSE BY TOPICS

3 April 2024 anak yatim dhuafa bahan pokok batik Bupati Sleman debat Cawapres Dedeh K. Ekosistem Bisnis Lokal fakir miskin Forkom UMKM Sleman gotong royong HIPMI Peduli Sleman Indonesia Emas 2045 inspirasi Joko Suwanto Kabupaten Sleman. kebutuhan kepedulian sosial kerja keras Kerjasama Strategis Kesejahteraan Masyarakat kolaborasi Kustini Sri Purnomo masyarakat paket sembako pembangunan berkelanjutan Pemberdayaan UMKM Pendidikan Pendidikan Politik peran kader permintaan tinggi Pertumbuhan Ekonomi Inklusif podium Polres Magelang Kota Putra Agil Pamungkas Rumah Dinas Bupati Sleman S. Suseno sambutan silaturahmi sinergi sleman Sosial spanduk tanggung jawab sosial wanita berhijab
Jurnal Jateng DIY

Follow us on social media:

Recent News

  • PCM Salam Magelang Gencarkan Gerakan Pertanian Terpadu, Setelah Ribuan Pohon Pisang, Kini Talas, Ikan Nila, dan Ketela Cilembu
  • Peringatan HUT ke-XXVI PP Polri Cabang Kudus, Semangat Juang Tak Pernah Padam
  • Ngopi Bareng Rembug Solusi Ekonomi Umat, Teknologi Ramah Lingkungan Jadi Ujung Tombak Pembangunan Desa Madani

Category

Recent News

PCM Salam Magelang Gencarkan Gerakan Pertanian Terpadu, Setelah Ribuan Pohon Pisang, Kini Talas, Ikan Nila, dan Ketela Cilembu

PCM Salam Magelang Gencarkan Gerakan Pertanian Terpadu, Setelah Ribuan Pohon Pisang, Kini Talas, Ikan Nila, dan Ketela Cilembu

July 11, 2025
Peringatan HUT ke-XXVI PP Polri Cabang Kudus, Semangat Juang Tak Pernah Padam

Peringatan HUT ke-XXVI PP Polri Cabang Kudus, Semangat Juang Tak Pernah Padam

July 10, 2025
  • Media Berita Jawa Tengah – Yogyakarta
  • Berita
  • Informasi

© 2024 Jurnal Jateng DIY - All right reserved

No Result
View All Result
  • Home
  • Kategori Berita
    • Politik
    • Berita
    • Bisnis
    • Budaya
    • Olahraga
    • Gaya hidup
    • Sosial

© 2024 Jurnal Jateng DIY - All right reserved