Wednesday, October 22, 2025
Jurnal Jateng DIY
  • Media Berita Jawa Tengah – Yogyakarta
  • Berita
  • Politik
  • Bisnis
  • Budaya
  • Gaya hidup
  • Sosial
  • Pendidikan
  • Kesehatan
No Result
View All Result
  • Media Berita Jawa Tengah – Yogyakarta
  • Berita
  • Politik
  • Bisnis
  • Budaya
  • Gaya hidup
  • Sosial
  • Pendidikan
  • Kesehatan
No Result
View All Result
Jurnal Jateng DIY
Home Berita

Jamin Keamanan Konsumsi Obat dan Makanan di Sleman, Pemkab Sleman Lakukan Kerjasama Dengan BPOM

Admin by Admin
July 22, 2024
in Berita
A A
0
7
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

 

Jurnajatengdiynews.com. Sleman – Dalam rangka peningkatan penjaminan keamanan konsumsi obat dan makanan di Sleman, Pemerintah Kabupaten Sleman melakukan penandatanganan nota kesepakatan bersama dengan Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) pada Senin (22/7) di Ruang Rapat Bupati Sleman. Penandatanganan dilakukan secara langsung oleh Bupati Sleman, Kustini Sri Purnomo dan Kepala BPOM DIY, Bagus Heri Purnomo.

Kustini berharap kerjasama ini nantinya dapat menjamin keamanan konsumsi obat dan makanan di Sleman dan lebih lanjut akan berdampak positif pada pertumbuhan dan daya saing UMKM di Kabupaten Sleman.

“Kerjasama ini menjadi upaya kami dalam membuktikan komitmen Pemkab Sleman dalam melindungi kesehatan masyarakat serta mendukung produk UMKM Sleman yang aman dan sehat dikonsumsi. Terlebih saat ini akses obat semakin mudah didapatkan masyarakat. Hal ini menuntut kita untuk memperkuat pengawasan obat dan makanan demi kesehatan masyarakat,” ujar Kustini

Lebih lanjut, Kustini mengatakan untuk memudahkan UMKM Sleman memiliki extra value sehingga mampu bersaing di pasar global untuk menggerakkan perekonomian mikro dan menengah. Nantinya Pemkab Sleman akan menggandeng BPOM dalam memberikan layanan pengawasan obat dan makanan di Mal Pelayanan Publik Kabupaten Sleman.

Berita Terkait

Meriah HARI SANTRI NASIONAL 2025* Kecamatan Bandongan – Rabu, 22 Oktober 2025

Petani Kreatif PCM Salam: Pisang Tanjung dan Talas Tumbuh Bersama, Hasilkan Penghasilan Ganda

Load More

“Saya berharap upaya ini dapat memudahkan rekan-rekan UMKM untuk mengakses layanan BPOM untuk menghasilkan produk obat, kosmetik dan makanan yang aman, bermanfaat dan berdaya saing,” Kata Kustini

Sementara itu, Kepala BPOM Yogyakarta, Bagus Heri Purnomo menyampaikan bahwa kerjasama merupakan lanjutan dari kerjasama sebelumnya. Ia mengatakan dengan penandatanganan nota kesepakatan ini maka kerjasama antara BPOM dan Pemkab Sleman terus berlanjut.

“Lingkup kerjasama yang dilakukan yakni pengawasan terpadu obat dan makanan, pembinaan pendampingan kepada pelaku usaha, penyelenggaraan komunikasi informasi dan edukasi serta penyelenggaraan pelayanan publik,” ujarnya

Ia berharap dengan kerjasama ini dapat lebih meningkatkan koordinasi dan sinergitas bersama dalam menjamin kesehatan obat dan makanan serta melakukan pengawasan secara terpadu. ( Joko Suwanto )

Previous Post

HKG PKK Ke-52, Kustini Apresiasi Peran PKK Sukseskan Program Pemerintah

Next Post

TURNAMEN BADMINTON & TENIS MEJA MERIAHKAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-79 DI DESA SALAM

RelatedPosts

Meriah HARI SANTRI NASIONAL 2025* Kecamatan Bandongan – Rabu, 22 Oktober 2025
Agama

Meriah HARI SANTRI NASIONAL 2025* Kecamatan Bandongan – Rabu, 22 Oktober 2025

October 22, 2025
Petani Kreatif PCM Salam: Pisang Tanjung dan Talas Tumbuh Bersama, Hasilkan Penghasilan Ganda
Berita

Petani Kreatif PCM Salam: Pisang Tanjung dan Talas Tumbuh Bersama, Hasilkan Penghasilan Ganda

October 18, 2025
Doktor Carto Nuryanto Berkunjung ke Sentra Literasi Jenang Karomah Kaliputu Kudus
Berita

Doktor Carto Nuryanto Berkunjung ke Sentra Literasi Jenang Karomah Kaliputu Kudus

October 15, 2025
Serah Terima Wakaf Produktif Nabung Ayam dari Dr. Carto Nuryanto
Agama

Serah Terima Wakaf Produktif Nabung Ayam dari Dr. Carto Nuryanto

October 15, 2025
Kolaborasi Apik Muslimat NU dan ‘Aisyiyah di Bandongan Jadi Teladan Nasional
Berita

Kolaborasi Apik Muslimat NU dan ‘Aisyiyah di Bandongan Jadi Teladan Nasional

October 13, 2025
PT Praba Mas Hill Turut Bantu DPU Kota Semarang Perbaiki Jalan di Gunungpati
Berita

PT Praba Mas Hill Turut Bantu DPU Kota Semarang Perbaiki Jalan di Gunungpati

October 12, 2025
Next Post
TURNAMEN BADMINTON & TENIS MEJA MERIAHKAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-79 DI DESA SALAM

TURNAMEN BADMINTON & TENIS MEJA MERIAHKAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-79 DI DESA SALAM

RECOMMENDED NEWS

Aman dan Tertib, Polres Kudus Siap Amankan Pilkada 2024 dengan 7.519 Personel.

Aman dan Tertib, Polres Kudus Siap Amankan Pilkada 2024 dengan 7.519 Personel.

11 months ago
Jamin Keamanan Konsumsi Obat dan Makanan di Sleman, Pemkab Sleman Lakukan Kerjasama Dengan BPOM

Jamin Keamanan Konsumsi Obat dan Makanan di Sleman, Pemkab Sleman Lakukan Kerjasama Dengan BPOM

1 year ago
Peringatan HUT ke-XXVI PP Polri Cabang Kudus, Semangat Juang Tak Pernah Padam

Peringatan HUT ke-XXVI PP Polri Cabang Kudus, Semangat Juang Tak Pernah Padam

3 months ago
PEMKAB SLEMAN KEMBALI SALURKAN BANTUAN KEBENCANAAN KEPADA 29 WARGA TERDAMPAK BENCANA

PEMKAB SLEMAN KEMBALI SALURKAN BANTUAN KEBENCANAAN KEPADA 29 WARGA TERDAMPAK BENCANA

1 year ago

FOLLOW US

BROWSE BY CATEGORIES

  • Agama
  • Berita
  • Bisnis
  • Budaya
  • Ekonomi
  • Gaya hidup
  • Hiburan
  • Informasi
  • Kajian pertanian ekosistem
  • Keamanan
  • Kebersihan
  • Kesehatan
  • Kuliner
  • Olahraga
  • Opini
  • Pariwisata
  • Pembangunan
  • Pemberdayaan
  • Pendidikan
  • Pertanian
  • Politik
  • Sosial
  • Teknologi dan Sains
  • Uncategorized

BROWSE BY TOPICS

3 April 2024 anak yatim dhuafa bahan pokok batik Bupati Sleman debat Cawapres Dedeh K. Ekosistem Bisnis Lokal fakir miskin Forkom UMKM Sleman gotong royong HIPMI Peduli Sleman Indonesia Emas 2045 inspirasi Joko Suwanto Kabupaten Sleman. kebutuhan kepedulian sosial kerja keras Kerjasama Strategis Kesejahteraan Masyarakat kolaborasi Kustini Sri Purnomo masyarakat paket sembako pembangunan berkelanjutan Pemberdayaan UMKM Pendidikan Pendidikan Politik peran kader permintaan tinggi Pertumbuhan Ekonomi Inklusif podium Polres Magelang Kota Putra Agil Pamungkas Rumah Dinas Bupati Sleman S. Suseno sambutan silaturahmi sinergi sleman Sosial spanduk tanggung jawab sosial wanita berhijab
Jurnal Jateng DIY

Follow us on social media:

Recent News

  • Meriah HARI SANTRI NASIONAL 2025* Kecamatan Bandongan – Rabu, 22 Oktober 2025
  • Tiga Jam Tanpa HP, Seribu Tawa di Lereng Sumbing. Spirit from Passion to Action di Lereng Sumbing
  • Petani Kreatif PCM Salam: Pisang Tanjung dan Talas Tumbuh Bersama, Hasilkan Penghasilan Ganda

Category

Recent News

Meriah HARI SANTRI NASIONAL 2025* Kecamatan Bandongan – Rabu, 22 Oktober 2025

Meriah HARI SANTRI NASIONAL 2025* Kecamatan Bandongan – Rabu, 22 Oktober 2025

October 22, 2025
Tiga Jam Tanpa HP, Seribu Tawa di Lereng Sumbing. Spirit from Passion to Action di Lereng Sumbing

Tiga Jam Tanpa HP, Seribu Tawa di Lereng Sumbing. Spirit from Passion to Action di Lereng Sumbing

October 19, 2025
  • Media Berita Jawa Tengah – Yogyakarta
  • Berita
  • Informasi

© 2024 Jurnal Jateng DIY - All right reserved

No Result
View All Result
  • Home
  • Kategori Berita
    • Politik
    • Berita
    • Bisnis
    • Budaya
    • Olahraga
    • Gaya hidup
    • Sosial

© 2024 Jurnal Jateng DIY - All right reserved